Ruang paripurna DPRD Balikpapan akan menjadi saksi Pelantikan Pimpinan DPRD
lensabalikpapan.com/- Surat keputusan (SK) tentang penetapan unsur pimpinan DPRD Balikpapan telah diterbitkan dan Ditandatangani oleh Gubernur Kaltim Isran Noor. Tanggal (7/10/2019)
Dengan Demikian sekretariat DPRD Balikpapan mulai melakukan persiapan. Untuk pelantikan pimpinan DPRD Balikpapan.
Abdul Azis Sekretaris DPRD Balikpapan mengatakan bahwa SK sudah diterbitkan.
“Kita akan mulai persiapan hari ini,SK-nya sudah ada. Untuk nomor dan detailnya, belum bisa kami Sampaikan,Ini tim kita sedang perjalanan ke Samarinda. Mengambil SK-nya ungkapnya”
Ditambahkan nya Pelaksanaan dan pengambilan akan dilakukan di Rapat paripurna pada 10 Oktober mendatang.
“Rencananya pelantikan dilangsungkan di Ruang Paripurna Kantor DPRD Balikpapan ,pada 10 Oktober mendatang”katanya.
Untuk diketahui Unsur DPRD tersebut terdiri dari ketua Abdulloh,Wakil ketua tiga orang. Yakni Thohari Aziz, Sabaruddin Panrecalle dan Subari.
Pelantikan sendiri akan dilakukan oleh Ketua pengadilan negeri.
(Eci)
Editor : lensabalikpapan
[/et_pb_text][/et_pb_column][/et_pb_row][/et_pb_section]
5